Text
Dan para malaikat pun terdiam
Ini minggu terakhir. Para aktor sudah mendekati pang-gung. Aktor dan alat-alat pentas sudah ada pada posisi-nya. Seisi sorga mengamati. Inilah minggu yang sudah lama dinanti-nanti. Minggu ketika malaikat-malaikat tidak berani bernyanyi. Sorga terdiam sejenak sementara Allah-manusia itu menghadapi hari-hari terakhir-Nya.
190100277 | 248.4 LUC d | Moriah Foundation | Available |
No other version available